Fitrah based education bersama ust harry

Seminar dan workshop fitrah based education bersama ust harry yang diadakan di sekolah alam palembang pada tanggal 11 maret 2018, dimulai dari pk 08.00 pagi.
Kegiatan diawali dengan penampilan tahfidz anak2 yang bersekolah di sekolah alam palembang.
Kegiatan ini di adakan di mushola sapa dengan cuaca yang sedikit mendung, namun tidak mengurangi antusias orangtua yang ingin menimba ilmu.

Dokpri

Kemudian dilanjutkan oleh prof suyono sebagai ketua yayasan sapa, mengisi pendahuluan workshop oleh materi jalan tauhid (digariskan oleh Allah)

Permasalahan banyak?
Mencari jodoh, kromosom x (cerdas), yaitu (pwr. Powerfull. Tahan banting).
Penjelasan singkat dan padat kembali dilanjutkan dengan penampilan anak2 dengan mengucapkan asma diiringi gerak tangan sebagai pengingat.

Hal-hal yang sebaiknya perlu dibiasakan oleh orangtua adalah selalu mencatat perbuatan baik seorang anak, namun segera melupakan perbuatan buruknya.

Satu hal lagi yang sering terlupakan adalah perbedaan sudut pandang terhadap sesuatu, misalnya anak menganggap mainan sebagai eksplorasi, orangtua menganggap koleksi. 
Selalu mengingat bahwa kenakalan adalah kecerdasan anak yang belum berbuah. Jangan sampai bakat anak hilang, jadikan bakat, karena pendidikan itu adalah proses.

Mungkin terlihat sepele, namun jika tidak sibuk mendidik anak di usia 0-7 tahun, maka orangtua akan sibuk mengatasi kerusakannya.  Jangan terbalik dalam menentukan posisi sebagai orangtua antara ayah dan ibu. Bahwasanya ayah sang raja tega, ibu pembasuh luka.

Pendidikan baik itu terkait oleh fitrah alam (tempat hidup) , fitrah jaman (waktunya) , fitrah manusia (sebagai aktor peradaban)

Membawa fitrah kpd peran peradaban.
Hantarkan kepada peran peradaban, rejeki akan datang dengan sendirinya.

Fitrah:
Keimanan, jasmani, belajar dan bernalar, seksualitas dan cinta, estetika dan bahasa, bakat dan kepemimpinan, perkembangan, individualitas dan sosialitas

Dari hal2 tersebut dapat dijelaskan secara praktis bahwa menangis adalah kepasrahan, mencari Tuhan: kepentingan menyusui adalah pelekatan.
Bakat : unik dan istimewa
Belajar dan bernalar : gairah dan pantang menyerah.
Seksualitas: agar menjadi ayah dan ibu, laki dan perempuan
Fitrah suka keindahan
Individualitas:Egosentris.
Perkembangan: disesuaikan dengan usia. Jika anak masih kecil, berikan sesuai usia
Cinta sebelum amal. Buat anak menjadi terpesona dengan islam.
Imaji tentang alam, tentang peradaban.
Bangkitkan gairahnya.. Cinta sebelum amal

Menghadapi temperamen anak, dan mengijinkan anak...mengapa dia temperamental? Bakat menjadi leader.
Biarkan menjadi apa adanya.
Strategikan agar kemarahannya tersalurkan.
Tantrum adalah kegagaln orngtua menghadapi kegagalan
Perhatikan binar matanya.
Misalnya ramadhan, tanyakan perasaannya. Bagaimana keadaannya, gali dan lihat gesture tubuhnya. Baca jiwanya.

0-6 imaji dan konsep
7-11 perbanyak aktivitas dan kegiatan
12- ke realiti

Seksualitas, ayah dan ibu membersamai anak. Jadilah role model sebagai ayah dan ibu utk menumbuhkan fitrah ayah dan ibu.

Jika konsep sdh jelas, ajak berkegiatan dengan peran kelelakian dalam sosial, ajak ke mesjid, kegiatan maskulin, backpaker dan menantang
Obrolan2 santun antara laki2 dan perempuan.
Atau mukena pertama utk anak perempuan. 

Yang diperlukan anak adalah:
Akidah dan keimanan, fitrah perkembangan dan kenangan dimasa kecil

Usia 11-14 gendernya dibalik, anak laki2 dekat dengan ibu tidak akan playboy

Kedudukan orangtua.
0-6 orngtua fasilitator. Konsepsi tahap cinta mempesona, tahap pusat perasaan.
7-11Guide. Disadarkan dengan aktivitas, logika dan penyadaran potensi, sifat. Aktivitas. Peran.
12-14Pengujian/pengokohan/coach
15 keatas Patner (Karena anak sdh setara dengan kedua orangtua dalam ibadah ritual dan sosial)

Jika orangtua ingin bersikap tega, lakukan di usia 11-14 tahun.  Karena kemandirian sosial dimulai diusia tsb.

Usia s.d 15 thn ad sosok ayah dan ibu.

Fitrah keimanan
0-6 kenalkan dengan Allah, pesonakan Allah, rassullullah saw dan kebaikan kebaikan lainnya, ga usah kenalkan abatatsa. Motovasi instrinsik, bagaimana diniatkan dari dalam diri.
Niat didasari 3 r :Relevan dengan usia dan keunikan dirinya, relasi artinya hubungan cinta ikatan yg kuat, reason yaitu alasan misi keluarga. Anak usia 3 tahn sdh dilibatkan dalam misi keluarga. Tunda cerita serem, neraka, djadal dll.

7-10 thn.
Sadarkan potensi taat dengan beragam aktivitas, tadabur alam, ke gunung. Bahwa coptaan tuhan itu karn bertasbih kepada Allah. Dzat yang maha kuasa. Tafakur alam, sejarah nabi, menyadarkan bahwa semua kejadian Allah yang mengatur. Dibenturkan dengan alam. Peng alam an. Berikan kesempatan utk salah. Menyambut sholat dengan gairah

11-15.
Mau berdakwah, menyeru kebenaran, bersabar atas apa yang menimpa kamu.
Kasih tugas dan beban2 dakwah, misalnya mengajar ngaji. Dikasih ustadz pendamping/murobi.

15 keatas, pendampingan oleh ustadz dikasih lgsung tugas dinlapangan

Fitrah belajar dan bernalar
0-6
Kenali dan hargai gairah rasa ingin tahu anak yang imajinatif dan abstraktif sehingga anak cinta pada keseruan belajar.
Bermain pura2

7-10
Sadarkan potensi inovator melalui aktivitas belajar, misal membedah buku, ekspedisi dll

11-14
Peran inovator melalui tugas menyelesaikan masalah dialam
15. Lagsung terjun ke alam

Fitrah bakat kepemimpinan

0.6 pelajari sifat dan hargai karakter unik anak, mis. Cerewet, keras kepala, gigih. Dll
Duta besar ex dll. Tpi bias. Fisik misal menari. Blm bisa pemetaan

7.10
Sadarkan potensi unik, tahap aktivitas coba2 yang relevan dengan sifatnya. Enjoy, easy, excellent, earn. Tugas yang suka ngmng jd humas ex.. Tour de talent sdh melakukan kegiatan yang relevan dengan sifat.

11.15
Masanya dimagangkan dengan mengkokohkan peran atas potensi kekuatan melalui ujian kehidupan berupa rantauan problem solving. Muliakan anak laki2, agar memebrikan mahan yag baik kepada calon

15. Lagsung terjun dan beradab ke masyarakat.

Seksualitas.
0.6 kuatkan konsep gender, ayah ibu hadir
7.10 sadarkan potensi gender dengan aktivitas masing2 gender
11.14. Switch, dgn kuatkan peranan ayah dan ibu
15. Adab

Estetika dan bahasa
0.6. Kenalkan kuatkan bahasa ibu sehingga fasih dan terpesona pada bacaan dan sastra
Bingung bahasa. Kuatkan bahasa ibu yang fasih. Indikator 3 thn

7.10 sadarkan dengan aktivitas potensi berbahasa dan sastra. Jika anak berani ajarkan sastra.

11. 14. Estetika sisi rohani, kokohkan peran dan harmonikan kehidupan yang memuliakan

Fitrah individualitas
0.6 egonya diberikan, dengan feminitas oleh ibu

7.10. Ego ayah yang ditingkatkan.

11.14. Kokohkan peran menjadi makmun, leader, folower, dst.

Lebih 15 tahun.
Rancang kegiatan, utk menumbuhkan peran fitrah individualnya. 

Inilah sedikit bahasan fitrah based education, namun sangat rinci dan lengkap dapat dibaca langsung di buku fbe juga mengikuti martikulasi dari HEbAT Community sesuai regional masing-masing.

#FBE #ustharry



*With LOVE,

@her.lyaa

Posting Komentar

0 Komentar